Search

Edukasi Pasar Modal Belum Sasar Masyarakat Daerah

JAKARTA - Penyebaran informasi edukasi pasar modal di Indonesia selama ini masih banyak terpusat di wilayah Indonesia Barat. Sementara informasi mengenai investasi saham selayaknya bisa diakses oleh seluruh masyarakat, termasuk di kawasan Indonesia Tengah dan Indonesia Timur, salah satunya di Kota Bitung, Sulawesi Utara.

Sebagai bentuk komitmen dalam memberikan edukasi mengenai investasi saham kepada masyarakat setempat, Wali Kota Bitung Maximiliaan Jonas Lomban membuka perdagangan saham di Main Hall Bursa Efek Indonesia (BEI).

BERITA TERKAIT +

Direktur Utama MNC Sekuritas Susy Meilina menjelaskan, Galeri Investasi BEI Kecamatan Maesa, Kota Bitung, dan Galeri Investasi BEI Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Kota Bitung diresmikan oleh Bursa Efek Indonesia dan MNC Sekuritas pada April 2018 lalu.

Baca Selengkapnya: Informasi soal Investasi Saham Belum Sampai ke Masyarakat Daerah

(Feb)

(rhs)

Let's block ads! (Why?)

http://economy.okezone.com/read/2018/10/16/278/1964805/edukasi-pasar-modal-belum-sasar-masyarakat-daerah

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Edukasi Pasar Modal Belum Sasar Masyarakat Daerah "

Post a Comment

Powered by Blogger.