Search

Korban Kebakaran di Kutelintang Galus Terima Bantuan Masa Panik, Selain Sembako juga Ada Ini - Serambi Indonesia

Selain bantuan sandang dan pangan, juga ada sebuah bantuan tenda pengungsian berupa tenda keluarga.

Laporan Rasidan | Gayo Lues

SERAMBINEWS.COM, BLANGKEJEREN- Pemerintah Kabupaten melalui Dinas Sosial (Dinsos) bersama anggota Tagana Gayo Lues (Galus),  menyalurkan bantuan masa panik.

Bantuan tersebut berupa sandang dan pangan.

Untuk korban kebakaran sebuah rumah dan pabrik pembuatan tahu  tempe di Kutelintang, Blangkejeren, Selasa (29/10/2019) malam.

Berdasarkan informasi yang diterima Serambinews.com, bantuan sembako yang disalurkan oleh Pemkab itu, diserahkan oleh Kadisos Galus.

Bantuan diterima langsung oleh korban, Budi Wahono.

Selain bantuan sandang dan pangan, juga ada sebuah bantuan tenda pengungsian berupa tenda keluarga.

Kadisos Galus, Syukri didampingi anggota Tagana lainnya kepada Serambinews.com mengatakan, insiden kebakaran di Kutelintang terjadi Senin (28/10) malam sekira pukul 21.15 WIB.

Mengaku Polisi, Dua Pria Berpakaian Preman Rampas Sepmor Remaja di Aceh Utara

Peristiwa itu telah menghanguskan sebuah rumah dan pabrik pembuatan tahu serta tempe.

Let's block ads! (Why?)

https://aceh.tribunnews.com/2019/10/29/korban-kebakaran-di-kutelintang-galus-terima-bantuan-masa-panik-selain-sembako-juga-ada-ini

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Korban Kebakaran di Kutelintang Galus Terima Bantuan Masa Panik, Selain Sembako juga Ada Ini - Serambi Indonesia"

Post a Comment

Powered by Blogger.