Search

Hati-hati 7 Sayuran Ini Jangan Kamu Konsumsi Tiap Hari Bahaya Loh Bagi Kesehatan - Pos Kupang

Hati-hati 7 Sayuran Ini Jangan Kamu Konsumsi Tiap Hari Bahaya Loh Bagi Kesehatan.

POS-KUPANG.COM - Hati-hati 7 Sayuran Ini Jangan Kamu Konsumsi Tiap Hari Bahaya Loh Bagi Kesehatan

Semua orang setuju jika sayuran adalah bahan makanan yang menyehatkan dan kaya akan nutrisi.

Seperti yang kita tahu, sayuran memang butuh dikonsumsi tiap hari biar vitamin dan mineral yang dibutuhkan tubuh tercukupi.

Tips Agar Bisa Melakukan Sholat Tahajud

Khasiat Daun Sirsak Bisa Sembuhkan Asam Urat, Begini Cara Olahnya, Gampang dan Gak Ribet

Warga Amerika Sebut Pohon Kelor Pohon Ajaib, Khasiatnya dari Penurun Demam Hingga Tolak Balak Santet

Namun tahukan Anda bahwa beberapa sayuran ternyata tidak bisa Anda konsumsi setiap hari.

Penasaran sayuran apa saja yang tidak boleh dikonsumsi setiap hari, berikut ini 7 daftar sayuran yang tidak bisa dimakan setiap hari.

Jagung

Olivia Zalianty makan jagung bakar khas Kupang di Kupang
Olivia Zalianty makan jagung bakar khas Kupang di Kupang (POS KUPANG/EDY BAU)

 Jagung itu enak banget dimasak apapun! Belum lagi jagung mengenyangkan perut kita, nih.

Sayangnya, jagung ternyata enggak bagus kalau harus dimakan tiap hari.

Jagung punya kandungan karbohidrat yang sangat tinggi dan susah banget dicerna tubuh kita.

Let's block ads! (Why?)

http://kupang.tribunnews.com/2019/03/31/hati-hati-7-sayuran-ini-jangan-kamu-konsumsi-tiap-hari-bahaya-loh-bagi-kesehatan

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Hati-hati 7 Sayuran Ini Jangan Kamu Konsumsi Tiap Hari Bahaya Loh Bagi Kesehatan - Pos Kupang"

Post a Comment

Powered by Blogger.