Search

Rawan Penyalahgunaan, Polres Enrekang Gencar Sosialisasi Pencegahan Korupsi Dana Desa - Tribun Timur

Laporan Wartawan TribunEnrekang.com Muh Azis Albar

TRIBUNENREKANG.COM, ENREKANG- Kasat Reskrim Polres Enrekang, AKP Muh Hatta, menilai anggaran desa rawan penyalahgunaan.

Sebab menurutnya, saat ini masih banyak aparat desa yang kemampuan dan kapasitasnya masih lemah.

"Anggaran desa ini memang rawan disalahgunakan, karena banyak aparat desa yang belum mampu mengelolah anggaran yang besar," kata AKP Muh Hatta kepada TribunEnrekang.com, Rabu (9/1/2019).

Baca: Lowongan Kerja BUMN Bulog Cari Lulusan SMK & S1, Buruan Daftar Online di Link Ini, Tutup 13 Januari

Baca: VIRAL! Video Detik-detik Ketua DPRD Cabut Badik, Berikut Kronologi dan Penjelasan Legislator

Baca: 5 Updating Transfer: Persija Rilis 22 Skuad Fix, Persib Fokus Pemain Asing, PSM Pincang, Persebaya?

Baca: Kabar Buruk, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan Terancam Dipenjara 3 Tahun

Ia menjelaskan, perlu diberikan pemahaman dan peningkatan pengetahuan terhadap aparat desa dalam mengelolah anggaran yang dikucurkan kepadanya.

Sehingga, mereka dapat memahami bagaimana alur dan mengelolah anggaran desa yang baik dan sesuai peruntukannya.

Untuk itu, AKP Muh Hatta, mengatakan pihaknya saat ini gencar melakukan sosialisasi mencegah tindakan korupsi anggaran desa.

"Agar anggaran desa ini tepat sasaran dan tidak diselengkan, contohnya dalam meembeli barang ya harus di tokoh yang memiliki NPWP," ujarnya.

Baca: VIRAL! Video Detik-detik Ketua DPRD Cabut Badik, Berikut Kronologi dan Penjelasan Legislator

Baca: 5 Updating Transfer: Persija Rilis 22 Skuad Fix, Persib Fokus Pemain Asing, PSM Pincang, Persebaya?

Baca: Kabar Buruk, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan Terancam Dipenjara 3 Tahun

 

Subscribe untuk Lebih dekat dengan tribun-timur.com di Youtube:

Jangan lupa follow akun instagram tribun-timur.com

Let's block ads! (Why?)

http://makassar.tribunnews.com/2019/01/09/rawan-penyalahgunaan-polres-enrekang-gencar-sosialisasi-pencegahan-korupsi-dana-desa

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Rawan Penyalahgunaan, Polres Enrekang Gencar Sosialisasi Pencegahan Korupsi Dana Desa - Tribun Timur"

Post a Comment

Powered by Blogger.