VIVA – Kanker usus juga disebut sebagai kanker usus besar, telah memengaruhi sekitar 41.804 orang di Inggris pada 2015, dan menyebabkan 16.384 kematian pada 2016, menurut data statistik yang dilakukan oleh Cancer Research UK.
Kanker usus dimulai di bagian usus besar atau rektum yang ada di usus besar. Gaya hidup dan usia lanjut, merupakan dua faktor utama yang dapat membuat seseorang rentan terkena kanker usus.
Studi terbaru yang dilakukan oleh sekelompok peneliti di Francis Crick Institute, London, menemukan bahwa sayuran tertentu mampu melepaskan bahan kimia anti-kanker. Lalu, sayuran apa saja yang dimaksud?
Lihat Juga
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Catat, Tiga Sayuran Ini Bantu Anda Atasi Kanker Usus - VIVA.co.id"
Post a Comment