Gila-gilaan, Lion Air Turunkan Harga 50 Persen, Rute Tujuan Kemana Saja? Cek Selengkapnya di Sini
TRIBUN-TIMUR.COM - Banyak penumpang mengeluhkan mahalnya harga tiket penerbangan di Indonesia dalam beberapa waktu terakhir.
Pemerintah melalui Kementrian Perhubungan pun mengeluarkan kebijakan dengan menurunkan harga batas atas maskapai penerbangan yang ada di Indonesia.
Baca: Jelang Persib vs Madura United - Robert Persiapkan Lini Depan, Dejan Antonic Ingin Lakukan Hal Ini
Baca: lionair.co.id | Lion Air Banting Harga Tiket, dari Jakarta Mulai Rp 216 Ribu, Dijual Mulai Hari Ini
Sempat tidak merespon dan malah beredar bakal mengizinkan penerbangan asing masuk, kini harga tiket mulai turun.
Bahkan maskapai penerbangan Lion Air mengumumkan kebijakan penurunan harga tiket penerbangan dengan diskon fantastis.
Ya, Lion Air menurunkan harga tiket penerbangan untuk melayani beberapa rute domestik.
Penurunan harga tersebut untuk kategori maskapai layanan minimum (no frills/ low cost carrier).
Kebijakan penurunan harga tiket penerbangan itu diumumkan Corporate Communications Strategic PT Lion Air Danang Manggala Prihantoro.
Ikuti Keputusan Pemerintah
Danang mengatakan, kebijakan ini mengikuti keputusan pemerintah sehubungan penurunan harga jual tiket pesawat pada jaringan domestik.
https://makassar.tribunnews.com/2019/06/21/gila-gilaan-lion-air-turunkan-harga-50-persen-rute-tujuan-kemana-saja-cek-selengkapnya-di-siniBagikan Berita Ini
0 Response to "Gila-gilaan, Lion Air Turunkan Harga 50 Persen, Rute Tujuan Kemana Saja? Cek Selengkapnya di Sini - Tribun Timur"
Post a Comment